Senin, 13 Juni 2011

Tari Seudati


Tarian seudati adalah tarian kebanggaan masyarakt aceh. tarian seudati diambil dari kata dalam bahasa arab yaitu “syahadat” yang berarti pengakuan/bersaksi bahwa tiada tuhan selain Allah. tarian seudati diciptakan sebagai media dakwah yang dikembangkan penganut islam dalam menyebar agama islam di aceh. pada saat ini tarian seudati menjadi icon aceh yang selalu menggetarkan dunia seni tari. tarian seudati dimain kan minimal oleh 6 orang dan maksimal sebanyak-banyaknya (seluas kapasitas panggung). tarian seudati menggambarkan semangat heroik dan perjuangan. tarian seudati juga bisa dimainkan oleh perempuan dengan istilah seudati inong, gerakan seudati inong sedikit berbeda dengan seudati agam, mengingat postur tubuh antara inong dan agam yang berbeda sehingga ada penyesuaian dalam gerakannya.

0 komentar:

Posting Komentar

Baca Juga

Inilah